5 Cara Alami Putihkan Wajah Dalam Seminggu
Dewasa ini telah banyak beredar kosmetik pemutih wajah dengan hasil secara cepat, namun masyarakat banyak yang merasa khawatir dengan kandungan kosmetik tersebut, namun cara aman yang bisa membuat wajah anda putih alami dalam seminggu sangat beragam, putih sehat tanpa harus menghawatirkan efek buruk dikemudian hari. Tetap stay dan simak yuk tips wajah putih alami dalam satu minggu
Wajah putih alami
Wajah putih alami merupakan dambaan setiap orang, kilauan wajah putih alami secara tidak sadar akan memberikan dampak aura positif bagi yang memilikinya. Kenapa demikian? Tentu saja karena kilauan putihnya tidak terlihat dibuat-buat dan tidak terkesan berlebihan sehingga aura cantik dari dalam terpancar sempurna.Lalu bagaimana dengan kondisi kulit wajah dan pigmen kulit yang baik itu?
Yang pertama kita bahas tentang kulit wajah, memang kulit wajah merupakan bagian yang paling utama diperhatiakan karena memang letaknya yang merupakan pusat perhatian pertama kali saat bertatap muka dengan orang. Sedangkan pigmen kulit merupakan zat warna yang menentukan warna kulit seseorang. Bagaimana pigmen kulit yang baik? Pigmen kulit yang baik memiliki ciri tidak sensitif terhadap sinar ultraviolet sehingga kondisi kulit wajahpun juga serupa tidak merasakan seperti terbakar saat terpapar sinar ultraviolet, elastisitas kulit wajah yang cenderung kenyalEfek samping memutihkan wajah dengan obat-obatan
- Kanker Kulit : Efek yang sangat buruk ketika nekat menggunakan obat-obatan dan juga cream racik demi menginginkan kulit putih ternyata sangat berpengaruh dengan kondisi kulit dekemudian hari, bahkan sangat ekstrim yaitu akan merusak lapisan kulit dan juga pigmen kulit sehingga kulit tak mampu lagi mempertahankan sifat normal sehingga akan menjadi kanker kulit so bagi kalian yang tidak ingin merasakan hal sama kalian harus berhati-hati memilih produk yang akan kalian gunakan.
- Keguguran : Apakah seekstrim ini? Jawabannya di luar dugaan, bahwa efek buruk yang lain akan membawa kita kehilangan janin. Kok bisa? Cara kerja obat-obatan dan juga cream pemutih tak berakhir pada kulit karena akan terjadi proses dimana seluruh bagian penting di dalam tubuh kita ikut bekerja, begitu pula dengan janin yang akan merasakan dampak berat dari obat yang kita konsumsi so jangan ambil resiko jika ingin janin kalian selamat. Mulai dari sekarang harus jadi wanita cerdas dengan tidak mengorbankan sesuatu yang sangat berharga dengan hal yang memperikan keindahan sesaat. Be smart yuk sist
- Gagal Ginjal : Banyak dari kaum hawa yang hanya ingin mengubah penampilan menjadi menarik maka yang dia pikirkan hanyalah ingin memiliki kulit putih, tanpa banyak pertimbangan yang akan dia lakukan adalah denggan mengonsumsi vit c secara berlebihan dan bahkan nekat melakukan injeksi vit c, padahal sudah kita ketahui bahwa kebutuhan vit C dalam tubuh tidak terlalu besar sehingga jika kita mengonsumsi vit C secara berlebihan maka organ dari tubuh kita yang akan melakukan kerja secara besar-besaran adalah ginjal. Ketika ginjal bekerja keras setiap harinya maka jika secara terus menerus ginjal akan kehilangan fungsinya karena ginjal tak mampu lagi menyesuaikan dengan beban kerja yang harus dilakukan.
Beberapa bahan alami yang dapat digunakan sebagai memutihkan wajah meliputi Madu, Kunyit, tomat, yogurt, pepaya
5 cara memutihkan wajah dalam seminggu
Sebelumnya sudah kita bahas bahwa ada banyak macam cara untuk memutihkan kulit wajah, namun jika ingin putih hnya dalam seminggu kita harus secara rutin dan telaten menggunakan bahan-bahan yang sudah disebutkan diatas.- Madu : Gunakan produk luar biasa yang satu ini, Madu Sudah tidak diragukan lagi bahwa madu memiliki khasiat yang sangat luar biasa, salah satunya adalah untuk memutihkan kulit. Memang kandungan vit C yang terdapat pada madu memang cukup tinggi sehingga berperan efektif untuk memutihkan kulit. Cara mudah untuk memutihkan kulit wajah dengan madu, cukup dengan kita menggunakan madu tersebut sebagai masker dimalam hari. Dan rasakan betapa dahsyatnya manfaatnya jika kalian menggunakannya setiap hari, jika masih ragu coba buktikan Cara Alami Putihkan Wajah Dalam Seminggu khasiatnya sangat luar biasa, kalian akan memiliki wajah putih hanya dalam satu minggu saja.
- Kunyit : Menggunakan kunyit untuk cara memutihkan wajah secara alami dalam waktu seminggu cukup terbukti ampuh. Bahkan ada salah satu cara menggunakan kunyit yang sangat baik untuk perawatan wajah kita. Berikut cara menggunakan bahan kunyit untuk wajah kita. Pertama siapkan kunyit yang sudah menjadi bubuk dan madu 1 sendok makan. Campur dan aduk hingga menjadi pasta kemudian gunakan sebagai masker wajah anda. Biarkan masker kunyit ini selama 15 menit hingga mengeras dan mengering diwajah. Bilas menggunakan air hangat untuk mendapatkan relaksasi pada kulit. Lakukan cara ini 5x dalam seminggu dan lihat apa yang bisa anda dapatkan pada kulit cantikmu.
Beauty lover’s untuk mendapatkan kulit yang kita idam-idamkan tidak selalu membutuhkan banyak budget karena masih banyak bahan-bahan yang murah dan alami yang dapat kita manfaatkan. Untuk mendapatkan hasil maksimal dalam memutihkan kulit wajah sebaiknya kamu tetap menggunakan perawatan produk yang berbahan alami sehingga memiliki kulit putih tanpa harus memikirkan efek buruk dikemudian hari.